Lewat Pameran, Museum DPR Ingin Masyarakat Tahu Sejarah Parlemen RI

Kompas.com - 23/09/2019, 14:14 WIB
Mikhael Gewati

Penulis

Para pegawai dari Arsip dan Museum (Armus), Pusat Data dan Informasi Sekretariat Jenderal dan Badan Keahlian DPR RI berfoto bersama saat mengikuti pameran kesejarahan 2019 di Magelang, Jawa Tengah, 19-23 September 2019.DOK. Humas DPR Para pegawai dari Arsip dan Museum (Armus), Pusat Data dan Informasi Sekretariat Jenderal dan Badan Keahlian DPR RI berfoto bersama saat mengikuti pameran kesejarahan 2019 di Magelang, Jawa Tengah, 19-23 September 2019.


KOMPAS.com
- Agar masyarakat mengetahui perjalanan parleman RI dalam pusaran sejarah bangsa, bagian Arsip dan Museum (Armus), Pusat Data dan Informasi Sekretariat Jenderal dan Badan Keahlian DPR RI mengikuti pameran kesejarahan 2019 di Magelang, Jawa Tengah.

“Mudah mudahan adik- adik SD, SMP, dan SMA yang datang ke pameran ini mengetahui sejarah perjalanan DPR. Kita mulai dari Volksraad sampai DPR masa yang sekarang,” jelas Kepala Pusat dan Informasi Setjen dan BK DPR RI, Nunu Nugraha Khuswara, di sela-sela pameran, seperti dalam keterangan tertulisnya, Senin (23/9/2019).

Dalam pameran yang berlangsung dari 19-23 September 2019 dan tema “Merajut Persatuan Bangsa Melalui Museum”, di Gedung Wiworo Wiji Pinilih, Magelang, Museum DPR RI menghadirkan sejarah Parlemen di Tanah Air dari masa ke masa. 

Baca juga: Suasana Amat Indonesia Terasa di Canadian Museum of History...

Selain memamerkan periodesasi DPR RI, Museum DPR RI memamerkan koleksi museum yang berhubungan dengan sejarah tugas dan fungsi DPR RI.

Benda-benda koleksi museum DPR RI yang ikut dipamerkan adalah mesin ketik periode Konstituante, palu sidang tahun 1982, dan bundel pembahasan RUU Pernyataan Keadaan Perang (tahun 1957-1959).

Museum DPR RI juga menyelenggarakan kuis interaktif terhadap pengunjung pameran tentang sejarah dan wawasan DPR RI.

Perlu diketahui, pameran yang diselenggarakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah dihadiri 33 partisipan museum dari berbagai daerah di Indonesia.

Terkini Lainnya
Posisi Dubes RI untuk AS Kosong, Puan Minta Pemerintah Segera Ajukan Usulan ke DPR
Posisi Dubes RI untuk AS Kosong, Puan Minta Pemerintah Segera Ajukan Usulan ke DPR
DPR
WNA Rusak Fasilitas RS di Bali, Wakil Ketua DPR: Bukti Pengawasan WNA Masih Lemah
WNA Rusak Fasilitas RS di Bali, Wakil Ketua DPR: Bukti Pengawasan WNA Masih Lemah
DPR
Tekankan Kesiapan Seluruh Variabel IKN, Komisi II DPR Dorong Otorita IKN Segera Defentif
Tekankan Kesiapan Seluruh Variabel IKN, Komisi II DPR Dorong Otorita IKN Segera Defentif
DPR
Beri Kepastian Hukum Pekerja Rumah Tangga, Komisi XIII DPR Percepat Pembahasan RUU PPRT
Beri Kepastian Hukum Pekerja Rumah Tangga, Komisi XIII DPR Percepat Pembahasan RUU PPRT
DPR
Kandungan Pestisida Anggur Shine Muscat Tinggi, Anggota Komisi IX Minta BPOM Ambil Langkah
Kandungan Pestisida Anggur Shine Muscat Tinggi, Anggota Komisi IX Minta BPOM Ambil Langkah
DPR
Sritex Pailit, DPR Tekankan Misi Penyelamatan untuk Puluhan Ribu Pekerja yang Terdampak
Sritex Pailit, DPR Tekankan Misi Penyelamatan untuk Puluhan Ribu Pekerja yang Terdampak
DPR
Komisi I DPR Paparkan Peluang Strategis Indonesia Bergabung dengan BRICS
Komisi I DPR Paparkan Peluang Strategis Indonesia Bergabung dengan BRICS
DPR
Kemendikbud Ristek Dipecah Jadi 3, Komisi X DPR RI: Harus Efisien Anggaran dan Kembalikan UN
Kemendikbud Ristek Dipecah Jadi 3, Komisi X DPR RI: Harus Efisien Anggaran dan Kembalikan UN
DPR
Hari Sumpah Pemuda, Puan Ajak Generasi Muda Berkontribusi di Sektor Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial
Hari Sumpah Pemuda, Puan Ajak Generasi Muda Berkontribusi di Sektor Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial
DPR
Wakil Ketua DPR RI Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Dapat Dicapai
Wakil Ketua DPR RI Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Dapat Dicapai
DPR
Tunggu Rapat Kerja dengan Mitra, Komisi XIII Buka Peluang Jadikan RUU Perampasan Aset Prioritas
Tunggu Rapat Kerja dengan Mitra, Komisi XIII Buka Peluang Jadikan RUU Perampasan Aset Prioritas
DPR
Berkaca dari Kasus Guru Honorer Supriyani, DPR Minta Pemerintah Buat Sistem Pendidikan yang Lindungi Semua Pihak
Berkaca dari Kasus Guru Honorer Supriyani, DPR Minta Pemerintah Buat Sistem Pendidikan yang Lindungi Semua Pihak
DPR
Soal Retret Kabinet Merah Putih, Komisi I DPR: Semoga Bisa Tingkatkan Kekompakan
Soal Retret Kabinet Merah Putih, Komisi I DPR: Semoga Bisa Tingkatkan Kekompakan
DPR
Komisi IX DPR Kawal Program Kesejahteraan Prabowo, Ini Isu yang Dibahas
Komisi IX DPR Kawal Program Kesejahteraan Prabowo, Ini Isu yang Dibahas
DPR
Ketua Komisi X DPR Ingatkan Tugas Penting Majukan Pendidikan dan Sejahterakan Pengajar
Ketua Komisi X DPR Ingatkan Tugas Penting Majukan Pendidikan dan Sejahterakan Pengajar
DPR

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke