Atasi Polusi Udara di Jakarta, Komisi IV Segera Bentuk Panitia Kerja

Kompas.com - 23/08/2023, 19:42 WIB
Dwi NH,
A P Sari

Tim Redaksi

Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) Sudin.DOK. Humas DPR RI Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) Sudin.

KOMPAS.com - Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) Sudin mengatakan, pihaknya akan membentuk panitia kerja (panja) pada pekan depan untuk menindaklanjuti dan menyelidiki kondisi polusi udara yang memburuk di wilayah Jakarta.

Ia menjelaskan bahwa panja tersebut akan dibentuk bersama Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) sebagai mitra dari Komisi IV DPR.

"Nanti panja itu kami umumkan waktu rapat kerja dengan LHK. Rencananya minggu depan," kata Sudin dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Rabu (23/8/2023).

Ia mengatakan, panja akan terlebih dahulu disepakati bersama perwakilan pemerintah, setelah itu mereka akan langsung bekerja.

Baca juga: 3 Cara Mencegah Dampak Polusi Udara pada Kulit

Menurut Sudin, polemik polusi udara bukan hanya tanggung jawab Kementerian LHK.

Ia mengaku mendapat laporan Kementerian LHK tidak mendapatkan informasi dari Kementerian Perindustrian (Kemenperin) tentang banyaknya produksi kendaraan.

"Jadi tanggapan saya perihal polusi udara di Jakarta bukan hanya menjadi tanggung jawab Kementerian LHK, tetapi tanggung jawab beberapa kementerian. Saya tanyakan dengan Kementerian LHK, ada nggak pelaporan pembuatan atau produksi motor atau mobil dari Kemenperin, mereka bilang tidak ada," ujar Sudin.

Sudin menilai besarnya jumlah emisi gas buang berasal dari sepeda motor, mobil, polusi dari pabrik, dan penggunaan batu bara.

Baca juga: Kurangi Polusi Udara, PLN IP Berupaya Tekan Emisi PLTU Batu Bara

Menurutnya, pemberlakuan work from home (WFH) bagi para aparatur sipil negara (ASN) sekadar solusi jangka pendek sehingga diperlukan solusi dalam mengatasi polemik polusi udara untuk jangka panjang.

"Mau WFH, kalau cuma dua bulan kan hanya (sementara). Ini kan bukan langkah yang jangka panjang, ini kan hanya sekadar sementara. (Hal) yang kita pikirkan jangka panjang bagaimana," ucap Sudin.

Terkini Lainnya
Komisi V DPR Apresiasi Kesiapan Infrastruktur Jalan Nasional Capai 98 Persen Jelas Arus Mudik-Balik
Komisi V DPR Apresiasi Kesiapan Infrastruktur Jalan Nasional Capai 98 Persen Jelas Arus Mudik-Balik
DPR
Komisi VIII DPR Harap Resolusi Gencatan Senjata di Gaza Akhiri Penderitaan Rakyat Palestina
Komisi VIII DPR Harap Resolusi Gencatan Senjata di Gaza Akhiri Penderitaan Rakyat Palestina
DPR
DPR RI Resmi Sahkan RUU Desa Menjadi UU, Jabatan Kades Kini Jadi 8 Tahun
DPR RI Resmi Sahkan RUU Desa Menjadi UU, Jabatan Kades Kini Jadi 8 Tahun
DPR
Puan Lantik 3 Srikandi Anggota PAW dari Fraksi P-Nasdem, PPP, dan PKB
Puan Lantik 3 Srikandi Anggota PAW dari Fraksi P-Nasdem, PPP, dan PKB
DPR
Misi Kemanusiaan di Palestina, Fadli Zon Harap Kerja Sama Lembaga Zakat Indonesia-UNRWA Segera Dibentuk
Misi Kemanusiaan di Palestina, Fadli Zon Harap Kerja Sama Lembaga Zakat Indonesia-UNRWA Segera Dibentuk
DPR
Arus Mudik Lebaran 2024 Diperkirakan Melonjak, Komisi V DPR Minta Kemenhub Serius Siapkan Kelaikan Angkutan Umum
Arus Mudik Lebaran 2024 Diperkirakan Melonjak, Komisi V DPR Minta Kemenhub Serius Siapkan Kelaikan Angkutan Umum
DPR
Prihatin dengan Kondisi di Myanmar, Fadli Zon Minta ASEAN Segera Realisasikan Five-Point Consensus
Prihatin dengan Kondisi di Myanmar, Fadli Zon Minta ASEAN Segera Realisasikan Five-Point Consensus
DPR
Bali Jadi Tuan Rumah WWF Ke-10, DPR RI Soroti Permasalahan Kelangkaan Air Bersih
Bali Jadi Tuan Rumah WWF Ke-10, DPR RI Soroti Permasalahan Kelangkaan Air Bersih
DPR
Lingkup Kerja Kompleks dan Dinamis, Setjen DPR Hadirkan Solusi Lewat Perkantoran Modern
Lingkup Kerja Kompleks dan Dinamis, Setjen DPR Hadirkan Solusi Lewat Perkantoran Modern
DPR
DPR
DPR "Walk Out" Saat Israel Ajukan Draf Kemanusiaan di Sidang IPU, Fadli Zon: Kita Anti Penjajahan
DPR
Rumania Ingin Perkuat Kerja Sama Bisnis hingga Impor Senjata dengan Indonesia
Rumania Ingin Perkuat Kerja Sama Bisnis hingga Impor Senjata dengan Indonesia
DPR
Di Sidang IPU, Puan Kecam Aksi Israel di Gaza dan Minta Negara-negara Besar untuk Bertindak
Di Sidang IPU, Puan Kecam Aksi Israel di Gaza dan Minta Negara-negara Besar untuk Bertindak
DPR
Puan Ajak Negara Adidaya Gunakan Pengaruhnya untuk Hentikan Peperangan di Palestina
Puan Ajak Negara Adidaya Gunakan Pengaruhnya untuk Hentikan Peperangan di Palestina
DPR
Kutuk  Aksi Terorisme di Rusia, Wakil Ketua DPR: Tidak Dapat Dibiarkan dan Harus Ditindak Tegas
Kutuk Aksi Terorisme di Rusia, Wakil Ketua DPR: Tidak Dapat Dibiarkan dan Harus Ditindak Tegas
DPR
Sidang IPU di Swiss, Fadli Zon Kutuk Israel yang Serang Masyarakat Sipil saat Ramadhan
Sidang IPU di Swiss, Fadli Zon Kutuk Israel yang Serang Masyarakat Sipil saat Ramadhan
DPR

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke